Jurnal

Pengertian dan Contoh Rantai Makanan

Pengertian dan contoh Rantai Makanan – Dalam sebuah hubungan ekosistem baik darat maupun laut saling memiliki sebuah hubungan yang erat sekali, Hal ini biasa di sebut dengan istilah Rantai Makanan yang mana seluruh maluk hidup saling membutuhkan.  Disini kita akan membahas tentang istilah Rantai makanan, Jadi pengertian Ekosistem sendiri adalah suatu interaksi timbal balik yang terjadi antara mahluk hidup dan lingkungannya yang mempengaruhi atau membutuhkan satu sama lain.

Pengertian dan contoh Rantai Makanan

Pengertian Rantai Makanan adalah Peralihan daya ataiu sumber energi makanan dari suberdaya tumbuhamn melalui sebuah organisme, atau bisa di sebut dengan jenjang makanan yang mana peralihan energi makanan ini terjadi secara linier dan bergerak dari produsen menuju konsumen teratashal ini bisa di sebut jenjang jaring jaring makanan.

Rantai makanan banyak terjadi di lingkungan atau sekeliling kita seperti di sawah, di laut di hutan di udara dan masih banyak lagi contoh terjadinya rantai makanan.  Secara umum rantai makanan di bagi menjadi beberapa seperti di bawah ini :

1.  Ranatai Pemangasa

2.  Rantai Parasit

3.  Rantai Saprofit

Pengertian Rantai Makanan Pemangsa : Pada rantai makanan ini dasar utama nya adalah pada tumbuhan yang mana tumbuhan menjadi produsen utama. hal ini di mulai dari hewan pemakan tumbuh tumbuhan yang di sebut herbivora. pada hewan pemakan tumbuhan termasuk pada golongan atau tingkat 1 pada rantai makanan ini. Kemudian hewan hewan pemakan tumbuhan akan di makan oleh hewan pemakan daging yang di sebut karnivora.  Hewan ini berada di posisi atau golongan tingkat 2. selanjutnya rantai makanan ini di lanjutkan oleh organisme pemakan segalanya yang di sebut omnivora.  Omnivora sendiri termasuk konsumen golongan atau tingkat 3.

Pengertian Rantai Makanan Parasit :  Rantai makanan parasit terjadi pada sebuah rantai makanan yang lainnya.  Ranatai makanan ini akan di mulai dari hewan atau organisme yang besar .Dalam Hal ini sering di sebut dengan istilah simbiosisparasitisme. Rantai makan ini terjadi pada bakteri, jamur,benalu,cacing , dan organisme merugikan lainnya.

Pengertian Rantai Makanan Saprofit :  Rantai Makanan Ini Terjadi di awali oleh sebuah organisme yang mati, setelah itu organisme ini akan di uraikan oleh mikro organisme yang lainnya atau jasad renik kemudian hasil penguraian tersebut akan menjadi sumbermakanan bagi tumbuhan hijau. tumbuhan hijau di makan oleh  hewan pemakan tumbuhn ,kemudian hewan mati  dan siklus nya pun akan terus berjalan, sehingga di antara mereka saling membutuhkan.

Contoh Rantai Makanan Di sawah :Dari contoh makanan Hijau di sawah aakan menjadi sebagai produsen utama.

  • Tumbuhan Hijau berada di posisi produsen  tingkat 1, sefdangkan konsumen tingkat 1 adalah hewan pemakan tumbuhan ,Belalang ,keong,ulat
  • Konsumen tingkat 1 kemudian akan di makan oleh organisme yang akan di sebut konsumen tingkat II, contoh Burung,kodok
  • Konsumen tingkat II akan di Makan Oleh Konsumen Tingkat III contoh Ular
  • Kemudian Konsumen tingkat I,II,III akan di makan konsumen tingkat IV sebagai pemuncak ekosistem di sawah Contoh Elang
  • Peoses terahir adalah setelah konsumen tingkat I,II,III,IV mati akan diuraikan oleh mikro organisme ,dan hasil penguraian akan menjadi sumber makanan tumbuhan hijau dan seterusnya siklus ini akan terjadi.

Pengertian dan contoh Rantai Makanan – Dari sini kita dapat mengambil kesimpulan  bahwa seluruh mahluk hidup yang ada di muka bumi ini saling membutuhkan satu sama lain.

Back to top button