Pendidikan

Pernyataan Berikut Yang Benar Tentang Keanekaragaman Hayati Tingkat Gen Adalah?

Pada artikel kali ini akan membahas pernyataan berikut yang benar tentang keanekaragaman hayati tingkat gen adalah yang merupakan contoh soal. Contoh soal di atas, merupakan bagian dari pelajaran IPA atau biologi.

Soal

Pernyataan berikut yang benar tentang keanekaragaman hayati tingkat gen adalah …

A. Terjadi dalam satu genus

B. Terjadi dalam satu spesies

C. Terjadi dalam dua atau lebih spesies

D. Disebabkan oleh faktor lingkungan

E. Disebabkan oleh interaksi antara makhluk hidup

Jawaban:

Berdasarkan pernyataan di atas tentang pernyataan berikut yang benar tentang keanekaragaman hayati tingkat gen adalah, maka dapat ditemukan jawaban yang benar. Untuk jawaban yang benar adalah pilihan B. Terjadi dalam satu spesies.

Penjelasan:

Keanekaragaman hayati tingkat gen adalah keragaman jenis suatu tumbuhan yang disebabkan oleh gen yang beragam. Hayati tingkat gen dapat ditemukan pada spesies bunga dan buah-buahan.

Keanekaragaman ini biasanya terletak pada perbedaan warna bunga hingga bentuk buah atau dapat berupa buah yang memiliki biji dan tidak memiliki biji. Berdasarkan jawaban diatas, keanekaragaman hayati tingkat gen hanya dapat terjadi pada satu spesies saja.

Sebagai contoh, bunga mawar yang umumnya berwarna merah, kini terdapat warna lain seperti putih dan kuning. Buah mangga juga memiliki tingkat gen yaitu terdapat perbedaan bentuk dari setiap jenis mangga.

Kelebihan Keanekaragaman Hayati Tingkat Gen

Melalui keanekaragaman hayati tingkat gen dapat ditemui begitu banyak jenis tumbuhan dengan spesies yang sama. Hal tersebut dapat memberikan keindahan dan kenikmatan tersendiri untuk manusia.

Terdapat beberapa kelebihan dari keanekaragaman hayati tingkat gen ini yang benar-benar sangat menguntungkan. Adapun kelebihan yang dimiliki keanekaragaman hayati tingkat gen adalah sebagai berikut:

1. Meningkatkan Kemampuan Adaptasi

Dengan adanya keanekaragaman hayati tingkat gen pada suatu spesies tumbuhan, maka dapat membantunya untuk bertahan hidup. Bahkan hal ini juga dapat membantu tumbuhan itu untuk beradaptasi dengan mudah di lingkungan yang berbeda.

2. Menemukan Sumber Daya Genetik Baru

Untuk dapat menghasilkan produk dengan sifat khusus, keanekaragaman hayati tingkat gen dapat memungkinkan hal tersebut terjadi. Keanekaragaman hayati tingkat gen berperan besar dalam pertanian, bioteknologi, dan juga penelitian medis dengan menemukan genetik yang unik.

3. Mengembangkan Obat Baru

Dengan adanya keanekaragaman hayati tingkat gen memudahkan dalam produksi obat-obatan baru. Dengan melakukan penelitian pada spesies genetik yang berbeda dapat membantu menemukan hal baru yang berguna dalam dunia obat-obatan.

4. Meningkatkan Konservasi Spesies

Pada saat ini, banyak sumber daya hayati yang mulai punah dan berakhir. Oleh karena itu, dengan memahami tentang keanekaragaman hayati tingkat gen dapat membantu melindungi suatu spesies dan bahkan menciptakan gen yang baru.

Kekurangan Keanekaragaman Hayati Tingkat Gen

Keanekaragaman hayati tingkat gen memberikan begitu banyak kelebihan dan manfaat untuk manusia maupun tumbuhan itu sendiri. Menjaga keanekaragaman hayati tingkat gen adalah sebuah langkah yang besar yang dapat dilakukan oleh siapapun.

Selain memiliki kelebihan dan manfaat, keanekaragaman hayati tingkat gen juga memiliki beberapa kekurangan. Kekurangan yang dimiliki akan dijelaskan sebagai berikut:

1. Keterbatasan Sumber Daya

Untuk dapat meningkatkan keanekaragaman hayati tingkat gen dibutuhkan banyaknya sumber daya lain. Sumber daya alam yang digunakan biasanya cukup besar dan tidak dapat mencukupi.

2. Kesulitan dalam Kegiatan Pemeliharaan Varietas Tanaman dan Hewan

Untuk dapat berkembang dengan baik diperlukan kondisi lingkung tertentu dan tidak sembarang. Hal ini dikarenakan varietas tanaman dan hewan yang beragam dan memiliki sifat yang sangat unik sehingga tidak akan mudah untuk hidup.

3. Tantangan dalam Mengidentifikasi Genetik dari Satwa Liar

Pada saat melakukan penelitian pada satwa liar ataupun yang mulai punah cukup sulit untuk dilakukan. Melakukan penelitian keanekaragaman hayati tingkat gen yang seperti itu diperlukan kerja sama antara penduduk setempat bahkan pemerintah.

Nah, itulah penjelasan mengenai soal pernyataan berikut yang benar tentang keanekaragaman hayati tingkat gen adalah yang merupakan pelajaran biologi. Menjaga dan melestarikan keanekaragaman hayati tingkat gen dapat dilakukan oleh semua orang yang memiliki keinginan.

Back to top button